5 Rekomendasi AC Electrolux Terbaik 2023, Beserta Harganya
Sudah tau belum rekomendasi AC Electrolux terbaik yang bisa anda pilih?
Jika belum, cek sepenuhnya hanya di infokuy.net biar tidak kelewatan informasinya.
Indonesia selaku negara dengan iklim tropis tentu akan terasa lebih hangat bahkan panas di setiap tahunnya.
Lebih-lebih lagi, buat anda yang bermukim di kota-kota besar, eksistensi AC sendiri telah menjadi alat yang penting untuk dipunyai.
Dalam hal menentukan AC terbaik bukanlah persoalan yang mudah, anda wajib mengecek spesifikasi dan fitur yang ditanamkan pada AC tersebut.
AC Electrolux memang sudah diketahui sejak dahulu karena kualitas dan harga yang cukup terjangkau dari merk lain.
Walhasil, konsumen tak ragu untuk mempunyai AC Electrolux untuk digunakan di dalam rumah.
Ada beragam pilihan model AC Electrolux yang dapat anda pilih lengkap dengan spesifikasinya di bawah nanti.
Mulai dari AC Electrolux 1/2 pk, AC Electrolux 3/4 pk, AC Electrolux 1 pk, sampai AC Electrolux 2 pk sekalipun.
Tetapi, anda pula mesti memperhatikan besar ruangan yang dimiliki. Jika ruangan tak terlalu besar, silahkan gunakan AC Electrolux 1/2 PK - 3/4 PK.
Apabila ruangan cukup besar, saya sarankan pakai AC Electrolux 1 PK - 2 PK.
Baca Juga : 7 Rekomendasi AC Sharp Terbaik 2023, Hemat Listrik & Berkualitas
Untuk itu, infokuy akan membuat rekomendasi AC Electrolux terbaik di tahun 2023 lengkap dengan harga dan spesifikasinya.
Saya harap, artikel ini bisa membantu anda mencari referensi AC Electrolux mana yang cocok dengan kepentingan saat ini.
Rekomendasi Merk AC Electrolux Terbaik 2023
Udah ada nih 5 rekomendasi AC Electrolux terbaik yang bisa anda pilih. Setiap produk yang saya berikan memiliki harga dan spesifikasi yang berbeda.
Anda bisa memilih beberapa produk AC Electrolu di bawah ini sesuai dengan kebutuhan saat ini.
1. AC Electrolux 1/2 PK ESM05CRR-C1
Harga: Rp3.479.000 (salah satu marketplace online)
Pertama, ada AC Electrolux 1/2 PK ESM05CRR-C1 dengan harga 3.5 jutaan saja. Apa sih keunggulan dari produk AC Electrolux yang satu ini?
Terdapat beberapa fitur unggulan yakni X-Fan (membuang kelembapan berlebih saat mesin berhenti), I Feel (mendeteksi suhu secara otomatis agar tetap optimal), I Clean (udara lebih segar dan bersih), dan Blue Fin (perlindungan tambahan agar terhindar korosi).
Baca Juga : 7 Rekomendasi AC Daikin Terbaik 2023, Hemat Energi + Berkualitas
Oh iya, AC Electolux juga sudah disediakan beberapa mode AC-nya mulai dari Auto, Cool, Dry, dan Fan.
Terkait garansi, anda akan mendapatkan garansi resmi dari Electroluxnya.
2. AC Electrolux 1 PK ESM09CRH-B1
Harga: Rp4.988.000 (salah satu marketplace online)
Lanjut nih, AC Electrolux 1 PK ESM09CRH-B1 bisa menjadi pilihan tepat bagi anda yang memerlukan AC 1 PK.
Dari segi harga, menurut saya AC Electrolux ini cukup worth it untuk dimiliki. Apa aja sih fitur unggulan yang dimiliki AC yang satu ini?
Terdapat beberapa fitur canggih didalamnya mulai dari Active Pure (istem filtrasi 8-langkah untuk menghilangkan bakteri), I Feel (mendeteksi secara presisi dan mengikuti suhu gerak Anda), dan Goldtech Protection (apisan anti karat).
Baca Juga : 5 Rekomendasi AC Gree Terbaik 2023, Beserta Harganya
Terkait garansi, anda akan mendapatkan garansi resmi dari Electroluxnya.
3. AC Electrolux 1/2 PK ESM05CRI-A1
Harga: Rp3.941.000 (salah satu marketplace online)
Dengan harga 3.9 jutaan saja, anda akan mendapatkan AC Electrolux dengan tampilan display digital di AC-nya.
AC Electrolux 1/2 PK ESM05CRI-A1 bisa menjadi pilihan tepat bagi anda yang membutuhkan AC 1/2 PK.
Terdapat 3 fitur unggulan yang dimiliki oleh AC Electrolux 1/2 PK ini diantaranya 3 in 1 Integrated Air Purifier (menyaring bacteri dan melembutkan kulit) , I FEEL (mendeteksi secara presisi dan mengikuti suhu gerak anda di dalam ruangan), dan Self Diagnose (kode eror akan muncul di layar display jika ada kegagalan dalam sistem kerja air conditioner).
Baca Juga : 6 Rekomendasi AC LG Terbaik 2023, Adem + Hemat Listrik
Terkait garansi, anda akan mendapatkan garansi resmi dari Electroluxnya selama 1 tahun.
4. AC Electrolux 1 PK ESM09CRI-B2
Harga: Rp4.392.000 (salah satu marketplace online)
Jika AC Electrolux 1/2 PK kurang cukup, anda bisa memilih AC Eletrolux 1 PK yang satu ini.
Dari segi desain produk tidak jauh berbeda dengan produk yang saya bahas sebelumnya.
Dari segi fitur pun tidak jauh berbeda, AC Electrolux 1 PK ESM09CRI-B2 memiliki fitur unggulan 3 in 1 Integrated Air Purifier, I FEEL, dan Self Diagnose.
Saya rasa, jika anda memiliki ruangan yang cukup besar, AC Electrolux 1 PK ini bisa menjadi pilihan yang tepat.
Baca Juga : 5 Rekomendasi AC Polytron Terbaik 2023, Beserta Harganya
Tak perlu khawatir soal garansi, anda akan mendapatkan garansi resmi dari Electrolux selama 1 tahun.
5. AC Electrolux 2 PK ESM18CRR-C1
Harga: Rp6.481.000 (salah satu marketplace online)
Terakhir ada AC Electrolux 2 PK yang siap memberikan kenyamanan untuk anda.
AC Electrolux 2 PK ESM18CRR-C1 sangat cocok digunakan untuk ruangan yang sangat luas.
Proses mendinginkan ruangan yang lua sekalipun akan merata dan terasa dingin dengan cepat.
Terdapat beberapa fitur unggulan diantaranya Blue Fin, I Feel, I Clean, dan X-Fan.
Baca Juga : 6 Rekomendasi AC Panasonic Terbaik 2023, Lengkap Dengan Harga
Terkait garansi, anda akan mendapatkan garansi resmi dari Electrolux selama 1 tahun.
Kesimpulan
Berikut ini pembahasan terkait rekomendasi merk Electrolux terbaik di tahun 2023 yang bisa anda ketahui.
Bagaimana penjelasan di atas sangat membantu anda mengumpulkan acuan merk AC Electrolux terbaik? Silahkan bagikan jawabannya di kolom komentar ya.
Oh iya, saya pula sudah membagikan rekomendasi merk ac terbaik yang dapat anda pilih.
Silahkan cek satu per satu setiap mereknya, siapa tahu ada yang sesuai dengan keinginan anda saat ini.
Terimakasih telah berkunjung ke website ini, nantikan artikel menarik lainnya terkait AC hanya di infokuy.net
Baca Artikel Terkait Lainnya :
5 Rekomendasi AC AQUA Terbaik 2023, Murah dan Dingin
5 Rekomendasi AC Denpoo Terbaik 2023, Udah Pasti Dingin
5 Rekomendasi AC Samsung Terbaik 2023, Udah Pasti Adem
5 Rekomendasi AC Changhong Terbaik 2023, Paling Hemat Listrik